Minggu, 22 Juli 2012

Cara Mengobati Demam Berdarah Dengue (DBD)

Apa Itu Demam Darah Dengue?


Cara Mengobati Demam Berdarah Dengue (DBD) - Demam berdarah dengue atau biasa kita kenal dengan penyakit DBD adalah jenis demam dengue dengan kadar yang lebih berat. Pada demam dengue biasa, tidak ada perdarahan yang terjadi pada penderita. Sedang pada DBD, demam berdarah dengue penderita akan terjadi perdarahan yang ditengarai dengan adanya bintik kecil seperti gigitan nyamuk pada kulit. Selain pada kulit, perdarahan juga bisa terjadi di bagian tubuh lainnya, misalnya pada gusi, usus, hidung dan bagian lainnya. Bila tidak mendapatkan penanganan segera, Demam berdarah dengue (DBD) bisa menyebabkan syok yang berkibat pada kematian penderitanya.

Penyebab Demam Berdarah Dengue (DBD)

Penyebab DBD adalah karena nyamuk Aedes Aegepty, dan ada jenis lain yang kemungkinan juga menjadi sebab DBD yaitu nyamuk kebun (edes Albotictus). Pada demam berdarah dengue, penderita bisa mengalami syok (dengue shock syndrome) dan ini bisa berakibat sangat fatal, kematian dalam waktu yang relatif singkat akibat adanya kebocoran pembuluh darah atau menyempitnya pembuluh darah.

Gejala Demam Berdarah Dengue (DBD)

Gejala pada hari pertama sampai hari ketiga
* Timbul demam, akan timbul tiba-tiba dengan suhu tubuh yang tinggi antara 38,5 - 40 derajat celcius.
* Badan menjadi lesu dan lemah, serta kurang mau makan.
* Ada rasa sakit pada perut.
* Timbul tanda perdarahan, seperti bintik kecil seujun jarum, bisa dicek pada bagian tubuh yang tertutup pakaian, yang musatahil bagi nyamuk untuk menggigit daerah tersebut.
* Timbul gejala dan tanda-tanda lain, seperti kejang saat demam, nyeri kepala, nyeri di belakang mata, otot dan sendi terasa pegal.

Gejala lanjutan hari ketiga sampai hari kelima
Pada tahap ini, gejala demam berdarah dengue akan menunjukkan penurunan suhu tubuh, dan seperti sidah normal kembali. Tapi justru ini saat paling berbahaya yang harus benar-benar diwaspadai. Bila suhu badan turun, dan penderita terlihat mulai segar, terlihat semakin kuat, mau makan dan bahkan mulai beraktifitas sedikit-sedikit, kemungkinan karena DBD-nya ringan. Tetapi bila suhu turun dan penderita semakin melemah, tidak bisa tidur dan tidak mau makan, maka ini gejala yang sangat berbahaya karena penderita kemungkinan terkena syok. Pada keadaan syok ini, penderita akan semakin melemah karena kekurangan oksigen pada seluruh tubuhnya, dan harus dilakukan penanganan secepatnya agar tidak menimbulkan akibat fatal dan berujung pada kematian.

Makanan Pantangan Demam Berdarah Dengue

Makanan pantangan DBD tidak ada yang harus dihindari. Usahakan penderita untuk banyak makan makanan bergizi dan buah, terutama buah jambu biji untuk memulihkan trombosit darah. Penanganan yang serius dan secepatnya harus dilakukan mengingat akibat yang bisa timbul dari demam berdarah dengue ini.
--------------

Kami Adalah pusat pengobatan Herbal, yang Insya Alloh adalah solusi untuk mengobati segala penyakit anda. Anda sudah berobat kemana-mana dan tidak kunjung sembuh? Cobalah berobat pada Kami. Selama ini Sudah Ratusan Bahkan ribuan pasien yang telah kita sembuhkan. Pasien kami dari seluruh indonesia bahkan luar negeri seperti Malaysia, singapura dan beberapa negara lain. Metode penyembuhannya sangat sederhana, yang Pertama anda Harus yakin sembuh dan berdoa pada Yang di Atas dan yang kedua kami akan bantu penyembuhannya.

Silahkan langsung kontak kami untuk konsultasi masalah penyakit anda di:
0877 367 14814 atau 081 326 823 567 Tlp/sms OK (24 jam konsultasi)

contact contact contact

--------------

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Browser

Messaging And Chatting